“Menurunkan Berat Badan, Meningkatkan Percaya Diri” (Bintang Indonesia, Edisi 1093 4 Mei 2012)
Setiap orang pasti ingin terlihat cantik dan menarik. Cara yang sering ditempuh, menurunkan berat badan menjadi ukuran ideal. Wajar, karena jika dari luar terlihat bagus, Anda akan merasa lebih percaya diri. Terutama jika menerima pujian dari keluarga atau teman-teman sehingga meningkatkan rasa percaya diri. Orang…